-->

Disiplin Ilmu Keperawatan

KARYA TULIS ILMIAH (KTI)

BRANTAS HOAX


Menurut KBBI, Hoaks mengandung makna berita bohong, berita tidak bersumber.[3] Menurut Silverman (2015), hoaks merupakan sebagai rangkaian informasi yang memang sengaja disesatkan, tetapi “dijual” sebagai kebenaran.[4] Menurut Werme (2016), mendefiniskan Fake news sebagai berita palsu yang mengandung informasi yang sengaja menyesatkan orang dan memiliki agenda politik tertentu. [5] Hoaks bukan sekadar misleading alias menyesatkan, informasi dalam fake news juga tidak memiliki landasan faktual, tetapi disajikan seolah-olah sebagai serangkaian fakta [6]

Semua orang berpotensi sebagai pembuat hoaks. Hoaks terkait dengan apa saja yang tidak benar adanya, tetapi dijual sebagai sebuah kebenaran dengan tujuan tertentu. Namun, ada beberapa kasus yang menujukkan bahwa hoaks diproduksi oleh beberapa kalangan seperti Saracen dan Muslim Cyber Army dengan motif tertentu. Saracen dan Muslim Cyber Armymerupakan organisasi-organisasi penyebar hoaks, ujaran kebencian atau hate speech dan SARA melalui media sosial. Berdasarkan temuan polisi, anggota sindikat ini telah memiliki beragam konten ujaran kebencian sesuai isu yang tengah berkembang. Mereka kemudian menawarkan produk itu dalam sebuah proposal. Dalam satu proposal yang ditemukan, kurang lebih setiap proposal nilainya puluhan juta rupiah.[9]
Diketahui, Sindikat Saracen diketahui memiliki ribuan akun. Mereka juga berbagi tugas untuk mengunggah konten pro dan kontra terhadap suatu isu. "Misalnya kurang lebih 2.000 akun itu dia membuat meme menjelek-jelekkan Islam, ribuan lagi kurang lebih hampir 2.000 juga menjelek-jelekkan Kristen. Itu yang kemudian tergantung pemesanan.




Labels: KEGIATAN SEKOLAH

Thanks for reading BRANTAS HOAX. Please share...!

0 Komentar untuk "BRANTAS HOAX"

tulis komentar yang beraifat membangun guna blog ini dapat bermanfaat

Note: only a member of this blog may post a comment.



Popular Posts

Followers

POSTING UNGGULAN

KUMPULAN LAGU WAJIB NASIONAL

LAGU INDONESIA RAYA LAGU 17 AGUSTUS 45 DARI SABANG SAMPAI MERAUKE MAJU TAK GENTAR KUMPULAN LAGU WAJIB NASIONAL...

PROFIL GOOGLE

SUKSES BUTUH PENGORBANAN

SUKSES BUTUH PENGORBANAN

Nonton YOUTUBE disini

Back To Top